Hadiri Distribusi Logistik, Bawaslu Majene: Laporkan Jika Ada Pelanggaran Pemilu 2024

MAJENE-SOROTMAMMIS.COM- Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Majene menghadiri pendistribusian logistik di gudang KPU Jl Jend Ahmad Yani, Kelurahan Rangas, Kecamatan Banggae, Kabupaten Majene, Provinsi Sulawesi Barat, Minggu (11/2/2024) siang.

Baca Juga  Jamin Kelancaran Seluruh Tahapan Pemilu, Personel Polres Majene Jaga Kantor KPU dan Bawaslu Majene

Ketua Bawaslu Majene Sofyan Ali menyampaikan kesiapannya memantau kegiatan Komisi Pemilihan Umum (KPU) untuk penyaluran logistik ke PKK.

“Kami sudah menyiapkan anggota Panwascam dan TKD untuk mengawas pendistribusian dengan baik,” kata Sofyan Ali.

Baca Juga  Polres Majene Latihan Pra Operasi Mantap Brata Marano 2023-2024 Menjelang Pemilu

Sedangkan mengenai isu-isu serangan fajar.

Bawaslu sendiri, sudah patroli mulai dari tingkat dusun, desa dan Kecamatan.

Sofyan Ali berharap kepada seluruh kalangan masyarakat Kabupaten Majene ” jika ada pelanggaran jelang pemilihan di Minggu tenang, silakan laporkan ke Bawaslu atau Panwascam di setiap wilayah.(*)

Baca Juga  Kopi Pemilu Bersama Insan Pers, KPU Majene

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *